SELAMAT PURNA TUGAS BAPAK AHMDUN

Blangkejeren,24 Juni 2024 Perusahaan Umum Daerah air Minum Tirta Sejuk Kabupaten Gayo Lues (PERUMDAM-TS),Melaksanakan Acara Purna Tugas Saudara Bapak,Ahmadun Di kantor Pusat Blangkejeren. Acara Ini Merupakan acara pertama kali yang pernah dilakukan semenjak Berdirinya PDAM Di Gayo Lues.Acara Dibuka dengan Sambutan Direktur PERUMDAM-TS RICKY UDAYARA SE,I Baliau menyampaikan "Berakhirnya Bertugas di Perumda ini tentunya bukan merupakan suatu akhir silatuhrahmi,akhir kita melakukan komunikasi.Kami Berharap Kontribusi Selanjutnya adalah dapat diberikan-nya nasehat,masukan itu yang kami pikir bisa kami dapatkan kedepan-nya,terutama dari bapak Ahmadun sebagai senior kami"

 

Setelah Dibuka-nya Acara Pelepasan Purna Tugas oleh Direktur, Turut Hadir Juga Dewan Pengawas Perumdam-Ts Bapak,Drs.RIDWAN,SE,MM Beliau Juga berkesempatan unutuk menyampaikan sambutan dan kata perpisahan-nya "Apa Yang telah di usahakan selama ini, tentu dalam hal ini perjalanan Waktu,Suka Duka,Enak dan Bahagia,Tangis dan Tertawa,Lapar dan kenyang Itu semua telah di lalui,namun kita lihat dimata kita saudara Ahmadun Tetap Tegar,Segar, sampai akhir Masa Tugasnya"-pungkasnya. Acara ini Berlangsung Secara sederhana dan ikhmat, di hadiri para karywan/ti Perumdam-Ts yang menjadi Rekan Kerja Saudara Ahmadun Selama ini.

 

Di Penghujung acara, acara pelepasan purna tugas Saudara Ahmadun Menyampaikan "Perlu saya Ceritakan Sedikit Sejarah,saya masuk di Tahun 1996,Belum ada yang sampai Pensiunan Dari Perumdam-TS,semuanya patah tengah atau tidak sampai akhir masa tugas.Alhamdulillah saya Bersyukur Sekali,semoga Rekan-rekan semuanya bisa seperti saya,mengabdi sampai akhir masa tugas.Adapun Kesalahan Saudara semuanya sudah saya maafkan,dan saya juga minta maaf kepada Direktur,Kabag Umum, dan Seluruh Karywan/ti Perumdam-Ts Atas kesalahan,Ke khilafan saya, baik disengaja maupun tidak, karena saya ini orangnya suka bercanda,sekali lagi saya sampaikan mohon maaf sebesar-besarnya.Saya akan selalu siap membantu Perumdam-Ts dari luar, Jadi dengan berkhirnya masa tugas saya ini,jangan sampai silatuhrahmi kita semua juga teruputus."-ujarnya

 

Acara di tutup Dengan Pemberian Plakat Oleh Direktur dan Pemberian SK Pensiun oleh Badan Pengawas, dan selanjutnya dilakukan sesi salam-salaman dan foto Bersama. Terima Kasih Bapak Ahmdun Atas Dedikasi saudara Selama Ini,Semoga Kinerja dan Jeri Payah saudara selama ini Menjadi Amalan Baik. Selamat Melanjutkan Masa-masa Tua,Terima kasih.

 

HUMAS PERUMDAM-TS